Pada sore hari ini saya akan menjelaskan masing-masing fungsi dari beberapa warna kabel pada Power Supply. Silahkan disimak dan dipahami dengan baik! Semoga bermanfaat :-D
1. Warna Merah (+5v) dan Warna Kuning (+12 v) berfungsi sebagai catu daya Harddisk dan CD-ROM.
2. Warna Orange(+3.3v) berfungsi sebagai catu daya di Processor.
3. Warna Putih (-5v) dan warna Ungu (+5v) berfungsi sebagai Stabilizer yang berperan sebagai pembagi tegangan / penstabil tegangan (tidak boleh lebih dari 5v).
4. Warna Biru (-12v) berfungsi sebagai Power Off.
5. Warna Hijau(PS on) berfungsi sebagai Power On.
6. Warna Abu-abu (+5v) berfungsi sebagai stabilizer di chipset.
7. Warna Hitam (Ground) = netral, fungsinya untuk membuang tegangan lebih.
Keterangan tambahan : Negative berfungsi untuk membalikkan arus yang sudah masuk (seperti restart).
Perbedaan ground dengan negative = Ground hanya untuk membuang tegangan / arus lebih sedangkan negative umumnya dapat digunakan untuk standby asalkan ada arus listrik sebesar 0,5 volt.
Sekian penjelasan tentang Fungsi masing-masing warna kabel pada Power Supply :-) Semoga dapat dipahami dengan baik dan benar.
9 komentar
Click here for komentarmantap gan.... lanjutkan terus
Replysimple tapi keren .
Replyhajar bray :v
ReplyBaru tau gan :D makasih Infonya Gan :D Bermanfaat bangettt..
ReplyWih setiap warna ada fungsinya sendiri ya.
ReplyBaru tahu kalau ada yang bermakna dibalik warna kabel yang berbda. Cara mudah mempelajarinya gimana ya?
Replymakasih gan lengkapp banget nih hehe
ReplyMantap!! ;)
Replymantab
ReplySilahkan kirimkan Komentar dan Masukan anda. ConversionConversion EmoticonEmoticon